Cara Aktivasi Windows 10 Dengan Mudah Dan Cepat

Windows 10 merupakan salah satu system operasi yang resmi dikeluarkan oleh Mycrosoft dengan berbagai fitur menarik pilihan dibandingkan versi sebelumnya. Cara aktivasi windows 10 ini juga terbilang mudah dan simple. Namun sayang sekali, harganya yang mencapai jutaan menjadi masalah tersendiri bagi peminatnya. Tidak jarang mereka menggunakan jalan pintas untuk mendapatkannya secara gratis.

Menurut media inforakyat.id Ada 2 cara yang umum digunakan sebagai modal aktivasi windows 10. Yang pertama adalah dengan memasukkan license key yang tentunya harus dibeli terlebih dahulu. Cara ini terbilang paling mudah, namun harus merogoh kocek yang lumayan dalam. Cara yang kedua bisa menggunakan software crack seperti KMSpico dan sejenisnya. Cara ini sebagai alternatif bagi mereka yang tidak ingin mengeluarkan uang sepeser pun, alias gratis. Namun perlu diketahui bahwa cara yang satu ini adalah ilegal dan melanggar kebijakan dari Mycrosoft sendiri.

Kelebihan Windows 10

Windows 10 memiliki keunggulan dalam berbagai hal jika dibandingkan dengan versi lain. Keunggulan tersebut kebanyakan dari fitur yang disediakan untuk kemudahan pengguna, tentunya selain cara aktivasi windows 10 yang mudah ya!

  • Lebih Canggih dan Modern

Sudah menjadi rahasia umum bahwa fitur windows 10 menggunakan teknologi yang canggih dengan setting integrasi pada hard drive.

  • Kompatibel Untuk Semua Device

Bukan hanya sebagai OS PC atau laptop saja, windows 10 juga bisa digunakan pada device lain seperti tablet dan notebook.

  • Aman

Keamanan terjamin jika menggunakan windows versi 10 ini. Fitur keamanan seperti Windows Hello menjadi salah satu andalan mereka. Fitur ini memungkinkan pengguna untuk mengamankan perangkat mereka dengan sidik jari atau pemindai retina.

  • Virtual Dekstop

Lebih mirip dengan ponsel android, pengguna juga membuat banyak desktop untuk memudahkan pencarian software atau file yang akan digunakan.

Masih banyak lagi fitur menarik yang bisa didapatkan pengguna jika memakai windows 10 sebagai OS mereka. Namun bagi kalian yang tidak terbiasa, awalnya pasti akan mengalami kesulitan dalam pengoperasiannya.

Cara Aktivasi Windows 10 Tanpa Software

Satu hal wajib yang harus kalian punya untuk melakukan aktivasi dengan cara ini adalah dengan memiliki lisensi key. Ada 3 jenis lisensi yang bisa digunakan. Pertama, License OEM yang hanya bisa digunakan untuk 1 perangkat saja dan sifatnya permanen. Artinya kalian tidak bisa memindahkan lisensi tersebut pada perangkat lain walaupun sebelumnya sudah di non aktifkan. Kedua, License Retail yang lebih murah dan mudah didapatkan. Lisensi jenis ini bisa dipindahkan ke device lain setelah kalian non aktifkan. Ketiga, License Volume yang bisa digunakan di berbagai perangkat tergantung dari paket pembelian.

Aktivasi windows 10 permanen gratis dengan cara memasukkan lisensi seperti diatas bisa juga dilakukan. Sebelumnya kalian harus mempunyai salah satu lisensi yang dimaksud dengan mencarinya di google. Ada banyak kok situs yang menyediakan gratis, jadi kalian tidak perlu membelinya ya!

  1. Klik “start” kemudian lanjutkan ke “setting”.
  2. Pada jendela baru, cari pengaturan yang bernama “Update & Security”.
  3. Lihat tab bagian kiri, klik “activation”.
  4. Selanjutnya klik “change product key” yang berada di kolom bagian kanan.
  5. Terakhir adalah masukkan lisensi key yang telah kalian dapat sebelumnya.
  6. Apabila kalian mendapatkan kode lisensi yang benar dan masih aktif, maka akan muncul “Windows is activated” jika proses diatas berhasil.

Diatas adalah cara yang umum dilakukan dengan menggunakan produk lisensi key. Jika kalian tidak mempunyai lisensi tersebut, cara aktivasi windows 10 bisa dilakukan dengan jalan lain, yaitu menggunakan software activator seperti yang sempat disinggung diatas.